Wednesday 8 May 2013

Kemunculan Generasi Ultrabook Terbaru Samsung

Dalam beberapa waktu terakhir ini, laptop tipis semisal netbook dan yang jauh lebih ringan sangatlah mengundang banyak sekali atensi berbagai kalangan dan sudah seharusnya kemunculan ini terjadi yaitu penerus Generasi Ultrabook. Anda tahu kenapa sahabat blogger di seluruh Indonesia ? Secara prinsipil, masa yang akan datang depan komputer jinjing pembantu kerja di seantero jagat baru-bari ini akan semakin mengerucut kepada purwarupa yang jauh semakin canggih, mudah dibawa, tidak tebal dan harus memiliki kinerja bagus.

Lalu kemudian muncul sebuah wacana dimana "bagaimana teknologi sekarang apakah sudah bisa mencukupi idaman pengguna sekarang ?" Jawaban yang pasti adalah belum sepenuhnya. Ini dikarenakan, tidak hanya dimensi tipis dan bobot enteng menjadi pilihan pengguna saat ini namun sangat penting juga memenuhi kriteria laptop tipis dengan kualitas tinggi yang akhirnya akan bisa menjadi prioritas untuk mencukupi ragam bentuk kelungguhan ataupun menjalankan fungsi. Sisi lain yang tidak kalah penting yaitu pengguna juga sudah sangat jeli dengan kekuatan baterai yang awet agar supaya bisa bertahan dalam masa beraktivitas yang lama.

Ultrabook Terbaru ramping serta cerdas belakangan sungguh kian terkenal baik lantara laptop lawas dengan bentuk rupa yang tebal dan tidak ringan kerap kali membuat pengguna kurang nyaman ketika membawanya bahkan bisa mengakibatkan pegal-pegal. Perlunya irit daya dan suhu rendah sebagai salah satu faktor utama memproduksi laptop tipis dan ringan. Oleh karena itu yang tampaknya Ultrabook sebagai perangkat generasi baru yang akan menjawab semua tantangan serta kebutuhan user untuk laptop tipis sekarang.

Seperti Series 7 Intel Ultrabook Terbaru NP730U3E misalnya, desainnya yang tipis, ringan, dengan kinerja yang luarbiasa juga sangat nyaman untuk kita gunakan. Salah satu keunggulan produk ini adalah daya tahan baterainya yang mampu terus menemai anda bekerja hingga lebih dari 7 jam. Bahkan dengan pengujian browsing membuaka tab banyak melalui WiFi, Samsung NP730U3E mampu bertahan jauh lebih lama dari 5 jam.

Dari segi performa, laptop keren ini sudah tidak perlu dipertanyakan lagi berkat penanaman prosesor Intel® Core™ i5 Processor 3337U dengan kapasitas hardisk 128GB Solid-state Drive, serta JBL Stereo Speakers & SoundAlive™ yang dijamin mampu memberikan hiburan audio super mewah. Keunikan lain dari Ultrabook besutan Samsung yang satu ini juga terletak pada Turbo Boost (proses bberselanjar dijagat maya jauh lebih lancar seperti jalan bebas hambatan) dan Always stay connected (memiliki berbagai port untuk konektivitas maksimum saat berpergian. Anda dapat dengan cepat mentransfer data dengan 1 x USB 3.0, 2 x USB 2.0 dan port LAN port. Melakukan presentasi atau menonton film dengan layar lebih besar menggunakan HDMI dan mini-VGA port.).

Keunggulan lain dari Ultrabook yang bisa kita dapatkan ialah terletak desain dan daya tahan yang luar biasa. Ultrabook Samsung NP730U3E dengan berat 1,46kg dan ketipisan 17,5mm dan terbuat dari bahan logam aluminium yang terkesan mewah. Desainnya yang unik ini justru bukan tanpa sebab, pasalnya desain yang dikembangkan Samsung ini jelas menjawab kebutuhan konsumen akan siap untuk kerja dimana pun dan Premium desain serta daya tahan.

Penasaran dengan spesifikasi dan performa dari Series 7 Intel Ultrabook Terbaru NP730U3E, mari segera toko komputer terdekat dan pastikan anda mendapat garansi resminya

No comments:

Post a Comment